Cara Membuat KK Online Terbaru, Mudah Dan Praktis
Indonesia terdiri dari berbagai wilayah dengan jumlah populasi yang beragam. Untuk memudahkan pendataan, pemerintah mengeluarkan kartu keluarga atau KK. Dokumen ini berisi informasi mengenai susunan, hubungan, dan jumlah anggota keluarga.Setiap ada perubahan mutasi data, kepala keluarga wajib melaporkannya kepada pemerintah setempat untuk menerbitkan Kartu Keluarga baru. Selain itu, sudah ada cara membuat KK online yang lebih praktis dan mudah melalui situs-situs berikut ini.Membuat KK Secara ...