Berita - Dalam Negeri
Desa Apa Saja Yang Berada Di Tangerang?
- Ditayangkan : 08-08-2024
- Dilihat : 38
- 0 Komentar
Daftar Isi
Desa apa saja di Tangerang? Julukan untuk Kota Tangerang adalah kota benteng. Berada di bagian timur Provinsi Banten, Kota Tangerang memiliki desa-desa yang dikelompokkan berdasarkan kecamatan desa tersebut berada. Berikut adalah desa-desa tersebut.
Kecamatan Balaraja
- Desa Tobat
- Desa Talagasari
- Desa Sukamurni
- Desa Sentul Jaya
- Desa Sentul
- Desa Saga
- Desa Gembong
- Desa Cangkudu
Kecamatan Cikupa
- Desa Talaga
- Desa Sukanagara
- Desa Sukadamai
- Desa Pasir Jaya
- Desa Pasir Gadung
- Desa Dukuh
- Desa Cikupa
- Desa Cibadak
- Desa Budi Mulya
- Desa Bojong
- Desa Bitung Jaya
Kecamatan Cisauk
- Desa Suradita
- Desa Sampora
- Desa Mekar Wangi
- Desa Dangdang
- Desa Cibogo
Kecamatan Cisoka
- Desa Sukatani
- Desa Selapajang
- Desa Karangharja
- Desa Jeungjing
- Desa Cisoka
- Desa Cibugel
- Desa Cempaka
- Desa Caringin
- Desa Carenang
- Desa Bojong Loa
Kecamatan Curug
- Desa Kadu Jaya
- Desa Kadu
- Desa Curug Wetan
- Desa Cukanggalih
Kecamatan Gunung Kaler
- Desa Tamiang
- Desa Sidoko
- Desa Rancagede
- Desa Onyam
- Desa Kedung
- Desa Kandawati
- Desa Gunung Kaler
- Desa Cipaeh
- Desa Cibetok
Kecamatan Jambe
- Desa Tipar Raya
- Desa Taban
- Desa Sukamanah
- Desa Ranca Buaya
- Desa Pasir Barat
- Desa Mekarsari
- Desa Kutruk
- Desa Jambe
- Desa Daru
- Desa Ancol Pasir
Kecamatan Jayanti
- Desa Sumurbandung
- Desa Pasir Muncang
- Desa Pasir Gintung
- Desa Pangkat
- Desa Pabuaran
- Desa Jayanti
- Desa Dangdeur
- Desa Cikande
Kecamatan Kemiri
- Desa Ranca Labuh
- Desa Patramanggala
- Desa Lontar
- Desa Suka Maju
- Desa Legok
- Desa Klebet
- Desa Kemiri
- Desa Karang Anyar
Kecamatan Kresek
- Desa Talok
- Desa Renged
- Desa Rancailat
- Desa Patrasana
- Desa Pasir Ampo
- Desa Kresek
- Desa Koper
- Desa Kemuning
- Desa Jengkol
Kecamatan Kronjo
- Desa Pasir
- Desa Pasilian
- Desa Pagenjahan
- Desa Pagedangan Udik
- Desa Pagedangan Ilir
- Desa Muncung
- Desa Kronjo
- Desa Cirumpak
- Desa Blukbuk
- Desa Bakung
Kecamatan Kosambi
- Desa Salembaran Jati
- Desa Rawa Rengas
- Desa Rawa Burung
- Desa Kosambi Timur
- Desa Jati Mulya
- Desa Cengklong
- Desa Belimbing
Kecamatan Legok
- Desa Serdang Wetan
- Desa Rancagong
- Desa Palasari
- Desa Legok
- Desa Kemuning
- Desa Cirarab
- Desa Ciangir
- Desa Caringin
- Desa Bojongkamal
- Desa Babat
Kecamatan Mauk
- Desa Tegal Kunir Lor
- Desa Tegal Kunir Kidul
- Desa Tanjung Anom
- Desa Sasak
- Desa Mauk Barat
- Desa Marga Mulya
- Desa Ketapang
- Desa Kedung Dalem
- Desa Jatiwaringin
- Desa Gunung Sari
- Desa Banyu Asih
Kecamatan Pagedangan
- Desa Situ Gadung
- Desa Pagedangan
- Desa Malang Nengah
- Desa Lengkong Kulon
- Desa Karang Tenga
- Desa Kadu Sirung
- Desa Jatake
- Desa Cijantra
- Desa Cihuni
- Desa Cicalengka
Kecamatan Mekarbaru
- Desa Waliwis
- Desa Mekarbaru
- Desa Kosambi Dalam
- Desa Klutuk
- Desa Kedaung
- Desa Jenggot
- Desa Gandaria
- Desa Cijeruk
Itu tadi hanyalah beberapa desa di Kota Tangerang berdasarkan kecamatan. Masih banyak lagi desa-desa lainnya yang jumlah totalnya mencapai 246 desa yang terletak di 29 kecamatan. – desa apa saja di Tangerang.
Tags :